Kutipan Pribadi Asrul Sani



"Dari keheningan dalam kesendirian, kutemukan koneksi dengan Sang Maha Lembut." 
Asrul Sani Abu


"Bersumpah pada diri dan keluarga. Bersumpah pada hati dan jiwa. Bersumpah tuk berbakti dan berkarya. Demi tuk negeri tercinta. Dan Sang Pemilik Segala."





























"Ambisi boleh ada, tapi etika tetap yang utama."

"Kekuasaan bukan yang utama, pengabdian dan membangun amal adalah yang utama."

"Dalam merengkuh ambisi. Tidak akan ada teman abadi, yang ada kepentingan yang abadi"

"Jika hanya bisa mengeluh dan menghina, lalu untuk apa ucapan suci yang mensucikan."

"Jika hanya bisa membenci, lalu untuk apa cinta dan rahmatNya dicurahkan ke seluruh alam"

"Politik adalah tentang cinta dan kuasaNya. Maka barang siapa yang dipilihNya, akan menuntun ke jalan kebenaran menuju kembali kepadaNya."

"Politik bertujuan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan masyarakat sesuai dengan aturanNya"

"Jika ingin mengabdi, tak harus mendapat posisi. Karena amalan paripurna tak melihat jabatan."

"Untuk merubah dunia, tidaklah harus ahli dalam politik. Tapi dengan merubah diri untuk amalan maka duniapun akan berubah."

"Kita tidak harus ahli politik dan juga tidak harus punya kuasa. Tapi dengan menulis dan berbicara dari hati akan membuka kuasaNya."

"Politic is about the art of sharing. Sharing our thought, power and energy for the universe"

Asrul Sani Abu

Comments

Popular Posts